Gambar Mesin Uap
GTO
Sejak jaman perasejarah gambar merupakan sarana informasi dan kumunikasi yang penting dalam peradaban manusia gambar tidak lepas dari perkembangan gambar seni yang di temukan merupakan sebuah hasil pemikiran, perasaan, keinginan dan peristiwa yang terjadi pada masa itu
Sekitar abad ke 15 sampai dengan abad ke-16 Leonardo da Vinci telah menyampaikan ide-idenya dari penggunaan gambar sehingga beliau dijuluki sebagai bapak gambar teknik. Pada akhir abad ke -16 Gaspard Monge seorang ahli matematika kebangsaan Prasncis, menemukan terobosan mengambar mengunakan dua bidang yang saling tegak lurus. Sistem ini dikenaal dengan proyeksi siku atau proyeksi ortogonal. Pada abad ke-18 James Watt seorang ilmuan kelahiran Sekotlandia menemukan mesin uap yang lebih efisien untuk membantu perkembangan induuusteri pada masa itu. James Watt menuangkan ide-ide dalam gambar mesin uap ciptaannya secara detail pada setiap komponen-komponennya seiring berjalannya waktu diperlukan sebuah komunikasi yang singkat dan jelas antaa perencanaan dengan pelaksanaan dengan demikian untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan dibidang teknik dierlukan literatur yang dapat menelaskan tentang teknik membaca dan membuat gambar.
- Menurut FH Homann dan Ir. Sutomo Wongsocitro, gambar teknik dapat didepinisikan secara singkat yaitu bahasa yng digunakan antara erencanaan dan pelaksanaan
- Menurut Jemes S. Rising dan W. Almfedt, gambar teknik merupakan kombinasi antara seni dengan gambar sainsyang dapat memberikan solusi bagi masalah yang berkaitan dengan teknik
- Menurut E. French dan Charles I. Fierck gambar teknik adalah bahasa gambar yang digunakan untuk keperluan dunia teknnnik industeri oleh perancang untuk mempercepat serta menyimpan ide-ide dan informasi untuk keperluan pembangunan mesin dan setruktur
- Menurut Warenn I. Luzadder gambar teknik adalah bahasa gambar yang digunakan oleh pelaksana untuk mengambarkan bentuk, ukuran, struktur, dan mekanisme.
Dalam dunia teknik diperlukan keahlian dalam membaca atau membuat gambar. Hal tersebut dikarnkan gambar teknik merupakan bahasa teknik universal yang digunakan di seluruh dunia serta dapat menyatakan suatu bentuk lebih jelas daripada kata. Fungsi dari gambar teknik adalah untuk menyampaikan nformasi berupa bahasa gambar, penyimpanan ide-ide dan sebagai keperluan untuk perkembangan-perkembangan konsep baru yang telah dievaluasi dari gambar teknik yang sudah ada. Untuk menghasilkan gambar teknik yang baik dan sepurna diperlukan pengetahuan dasar tentang fungsi dan kegunaann dari alat-alat gambar.
Tugas GTO:
1. Materi diatas di catat di buku tugas
2. Isi pertanyaan
3. Kirim ke wa gr mapel
Pertanyaan:
1. Sebagai media apa gambar pada jaman dahulu?....
2. Apa pengertian gambar menurut FH Homann jelaskan?...
3. Apa fungsi dari gambar teknik ?...
Sangat membantu
BalasHapus