Gambar Proyeksi


Pengenalan Jenis Gambar Proyeksi 


( Gambar 3D )
Gambar Proyeksi

Dalam pembelajaran ini akan mempelajari proyeksi gambar teknik.Adapun  persyaratan yang perlu dipahami sebelum mempelajari materi proyeksi, yaitu pemahaman dalam menggunakan alat gambar teknik. dalam pelajaran sejarah gambar teknik metode proyeksi telahdikembangkan oleh Gardorp Moge pada tahun 1799 yang dikenal dengan metode (discriptive geometry) atau dikenal dengan ilmu ukur

lukis metode ini telah membantu ahli gambar atau perancang untuk  mengembangkan konsep yang rumit menjadi mudah untuk digambarkan.proyeksi menurut KBBI (kamus besear bahasa Indonesia) adalah gambar bayangan suatu benda tiga dimensi yang berasal dari benda nyata atau khayalan dengan cara tertentu ditampilkan berdasarkan sudut pandang yang di inginkan. Adapun pengertian proyeksi menurut ilmu gambar teknik adalah gambar banyangan suatu benda tiga dimensi yang berasal dari benda nyata atau khayalan dengan cara tertentu ditampilkan pada

bidang dua dimensi.Cara-cara tersebut disesuaikan dengan arah garis  pandangan mata yang sejajar dan tegak lurus bidang gambar dan pandangan memusat (perspektif) dalam menggambarkan benda-benda secaar proyeksi perlu menggunakan bidang-bidang datar yang sering disebut (bidang proyeksi) berdasarkan arah garis penglihatan mata dikenal sebagai jenis gambar proyeksi, yaitu berdasarkan arah garis penglihatan mata dikenal berbagai jenis gambar proyeksi adalah sebagai berikut

1. Proyeksi perspektif
    Proyeksi prospektif adalah garis proyeksi yang memusat pada satu  pandangan atau lebih terhadap      bidang gambar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar